
Alhamdulilah DQ kembali berkolaborasi dengan PERDAUS Singapura dengan menyalurkan mushaf Al-Quran kepada Pondok Pesantren Nurul Islam Pasuruan.
Mushaf Al-Qur’an tersebut diterima para adik-adik santri di Pondok Pesantren Nurul Islam dengan raut wajah bahagia dan penuh syukur saat menerima Al-Qur’an.
Terima kasih banyak untuk para donatur DQ dan Warga Singapura yang telah memberikan semangat baru untuk adik-adik santri dengan memberikan Mushaf Al-Qur’an sehingga mereka dapat mengaji dan menghafalkan Al-Quran.
Dan juga semoga para donatur serta setiap pihak lainnya yang terlibat tetap sehat, semangat, lancar rejekinya dan istiqomah bergandengan tangan berbagi bahagia. Aamiin.
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit, sed do eiusmod tempor