DQ Blitar menggelar tasyakuran dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 dan Tahun Baru Islam 1445 Hijriah. Acara tersebut berlangsung di Madin Miftahus Sibyan, Desa Bence, Kecamatan Garum, Kabupaten Blitar, pada Kamis (17/8/2023). Dalam acara ini, LAZ DQ Blitar menggelar Khotmil Qur’an, santunan anak yatim, dan lomba agustusan untuk santri. Khotmil Qur’an diikuti oleh santri dan santriwati Madin Miftahus Sibyan. Santuan anak yatim diberikan kepada para santri yatim di Madin Miftahus Sibyan.

BACA JUGA : SEMANGAT KEMERDEKAAN, DQ PROBOLINGGO SALURKAN MUSHAF AL-QUR’AN
Tasyakuran Kemerdekaan Bersama Anak Yatim

Acara ini merupakan wujud syukur atas kemerdekaan Indonesia dan tahun baru Islam. Semoga acara ini dapat menjadi motivasi bagi umat Islam untuk lebih giat membaca Al-Qur’an dan membantu sesama.

Tasyakuran Kemerdekaan Bersama Anak Yatim

DQ Blitar mengucapkan terima kasih kepada para donatur yang telah mendukung kegiatan ini. DQ Blitar akan terus berupaya untuk memberikan manfaat bagi umat Islam.

Tasyakuran Kemerdekaan Bersama Anak Yatim

Kini Tunaikan Zakat, Infaq, Sedekah dan Wakaf bisa lebih mudah,
semudah dalam genggaman hanya di GivingisAmazing.com

Share your love

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Konsultasi via Whatsapp