Tag Islam

Memahami Taqlid dalam Islam

Memahami Taqlid dalam Islam

Belajar soal agama memang bukanlah persoalan yang mudah. Metode taqlid masih menjadi perdebatan dalam belajar soal agama. Lalu, apakah taqlid itu ? Taqlid secara bahasa berasal dari kata qiladah yang berarti kalung yang disematkan. Sedangkan secara istilah seperti yang dikemukakan…

Manusia Hebat Karena Allah SWT

Bukan Kita yang Hebat Tapi Allah yang Memudahkan Kita

Bismillahirahmanirahim.. Saudaraku.. Saat kita bisa melakukan kebaikan, pada hakekatnya bukan disebabkan karena kita yang hebat, tetapi karena Allah-lah yang telah berkenan memberikan kemudahan dan taufiq-Nya kepada kita.. Karenanya, janganlah berbangga diri dengan kebaikan yang telah kita lakukan apalagi sombong,  ber-mohonlah…

Menghitung Hari Baik, Tradisi Siapakah?

Menghitung Hari Baik, Tradisi Siapakah?

Hari sial masih menjadi momok di benak masyarakat awam. Oleh karenanya, masih sunter terdengar masyarakat memilih hari baik terlebih dahulu sebelum menyelenggarakan hajat. Bagaimana Islam memandang hal ini? “Diharamkan bagimu (memakan) bangkai, darah, daging babi, (daging hewan) yang disembelih atas…

Mengenal Mahram dalam Islam

Mengenal Mahram dalam Islam

Sudah terlalu banyak persoalan di bumi yang berakibat pada perzinaan. Perzinaan yang dapat menghancurkan harkat dan martabat seorang manusia. Tentunya, hal ini tak terlepas dari pengetahuan tentang adab dan Mahram. Oleh karenanya, kita perlu memahami apa itu Mahram. Mahram berasal…

Mengambil Hikmah dari Berqurban

Mengambil Hikmah dari Berqurban

Dzulhijjah, adalah bulan dimana terdapat momen istimewa yang ditunggu-tunggu oleh umat Islam di seluruh dunia. Idul Adha, sebuah momen yang di dalamnya terdapat tradisi yang biasa disebut Qurban. Bukan seremonial belaka, qurban memiliki arti penting. Lalu, apa hikmah dari berqurban…

Tafsir Al Fathihah

Tafsir Al Fathihah

Surat Al-Fatihah adalah surah yang diturunkan di Mekah (makkiyyah) dan terdiri dari 7 ayat. Al-Fatihah merupakan surat yang pertama-tama diturunkan dengan lengkap di antara surah-surah yang ada dalam Al-Qur’an. Surah ini disebut Al-Fatihah (Pembukaan), juga dinamakan Ummul Qur’an (induk Al-Quran) atau…

Sedekah memang bisa menjadi pemancing rezeki atau menjadi salah satu faktor penyebab rezeki kita melimpah ruah. Namun sebaiknya niatkan sedekah dengan ibadah atau karena Allah SWT.

Amalan Sedekah Subuh dan Berdoa

Sedekah memang bisa menjadi pemancing rezeki atau menjadi salah satu faktor penyebab rezeki kita melimpah ruah. Namun sebaiknya niatkan sedekah dengan ibadah atau karena Allah SWT. Sedekah subuh juga menjadi salah satu jenis sedekah yang memiliki keistimewaan. Amalan sedekah subuh…

Masjid Qiblatayn, Saksi Sejarah Pindahnya Arah Kiblat

Masjid Qiblatayn, Saksi Sejarah Pindahnya Arah Kiblat

Sebagian besar umat Islam, tentu mengenal nama Masjid Qiblatayn, yaitu satu-satunya masjid di dunia yang memiliki dua arah kiblat. Kiblat pertama mengarah ke masjid al-Aqsha (baitul Maqdis), di Yerusalem (Palestina) dan kedua mengarah ke Baitullah (Ka’bah), Masjid al-Haram di Makkah.…

5 Keistimewaan Umat Islam dari Umat Sebelumnya

5 Keistimewaan Umat Islam dari Umat Sebelumnya

Tahukah anda bahwa umat Islam adalah umat yang istimewa dibandingkan dengan umat yang lainnya. Berikut ini adalah beberapa alasan yang menjadikan umat Islam adalah umat yang terbaik dibanding umat-umat sebelumnya. Allah telah berfirman, “Kamu adalah umat yang terbaik yang dilahirkan…

Manakah Bekal Kita?

Manakah Bekal Kita?

Bismillahirahmanirahim.. Saudaraku.. Sungguh hidup di dunia ini tidak lama.. Rasulullah -shallallahu alaihi wasallam- menggambarkan bahwa umur umatnya berkisar antara 60 tahun hingga 70 tahun, dan sedikit orang yang bisa melampui umur tersebut. Dan ternyata dalam waktu yang sebentar itu, kita…

Konsultasi via Whatsapp